
BERITAKITA.CO.ID, Lampung Selatan – Satlantas Polres Lampung Selatan Melaksanakan Kegiatan Simpatik Gabungan Bersama Stake Holder Terkait Dalam Rangka Ops Keselamatan Krakatau Tahun 2025. Di depan Kantor Bulog Lampung Selatan, Pada Hari Selasa, 11 Februari 2025, Pukul 09.00 WIB
Operasi Keselamatan Ini akan Diselenggarakan secara Terpusat Mulai dari Tanggal 10 Februari sampai 23 Februari 2025.
Dalam Kegiatan Simpatik Ini Melibatkan Stake Holder Yaitu TNI (PM), UPTD Lamsel, JR Lamsel, Pemda Lamsel. Tidak Lupa Kita Mengajak Personil Provos (Polri) Sebagai Fungsi Pengawas.
Kami Mengharapkan dan Menghimbau Kepada Pengendara Agar Selalu Tertib Berlalu Lintas dan Berkendara dengan Sesuai Standar Berkeselamatan. (RL)